Android 14 Akan Hadirkan Fitur DeviceAsWebcam, Android Bisa Jadi Webcam
GIZFIN – Menurut informasi yang dilansir oleh Gizchina, Google tengah mengembangkan sebuah fitur untuk perangkat Android 14 yang akan memungkinkan ponsel Android berfungsi sebagai webcam untuk laptop maupun desktop. Seiring dengan adopsi kerja jarak jauh yang menjadi norma selama pandemi, konferensi video secara daring menjadi kebutuhan industri baik sektor swasta maupun sektor publik. Dengan adanya … Baca Selengkapnya