WhatsApp Rilis Fitur Chat Lock, Menambah Keamanan Percakapan Pribadi Anda

WhatsApp Chat Lock

GIZFIN – WhatsApp telah memperkenalkan fitur baru yang disebut Chat Lock. Fitur ini bertujuan untuk memberikan pengguna tambahan tingkat keamanan atas percakapan pribadi mereka. Dengan fitur baru ini, pengguna dapat melindungi percakapan paling pribadi dengan tambahan lapisan keamanan. Melalui tambahan keamanan tersebut, WhatsApp berkomitmen untuk menjamin privasi dan kerahasiaan yang maksimal. Fitur Baru Chat Lock … Baca Selengkapnya

WhatsApp Rilis Fitur Login Tambahan ke 4 Perangkat Sekaligus

WhatsApp Rilis Fitur Multiple Login Terbaru

GIZFIN – Berdasarkan artikel yang dipublikasikan di situs blog resminya, WhatsApp mengumumkan fitur baru yang memungkinkan pengguna untuk mengakses akun WA di empat perangkat tambahan. Dengan fitur baru tersebut, pengguna akhirnya dapat mengakses akunnya hingga lima perangkat yang berbeda. Fitur ini merupakan tindak lanjut dari permintaan para pengguna yang dinantikan sejak 2021 lalu. Setelah WhatsApp … Baca Selengkapnya